Blog Archives
Beli 100 Bakpao Bakal Dapat Pengiriman Spesial Dengan Lamborghini
Ada hal unik dan tidak biasa dari strategi penjualan salah satu juragan bakpao di Chengdu, Sichuan, China. Setiap pelanggan yang memesan minimal 100 bakpao atau roti kukus berbagai isi akan diantarkan sendiri pesanannya oleh sang pemilik toko dengan mengendarai mobil Lambhorghini. KEREN..!!
Pemiliknya adalah seorang pria paruh baya yang sebelumnya adalah seorang pengelola bar. Usaha kuliner bakpao ini baru dirintisnya pada Rabu 6 Januari 2016. Walaupun baru cara penjualannya udah gokil abis menurut mimin.