Blog Archives
Sosok Pilot dan Kopilot Foto Bersama Sebelum Kejadian Nahas Sriwijaya Air SJ 182
Kabar sedih di awal tahun.
Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 penerbangan Jakarta – Pontianak jatuh di perairan Kepulauan Seribu, tepatnya di pulau Lancang dan Laki, pada Sabtu (9/1) siang.

Capt Afwan bersama Kopilot Diego Mamahit
Pilot pesawat tersebut adalah Capt Afwan atau lebih dikenal Haji Afwan bersama Kopilot Diego Mamahit, diketahui sesaat sebelum take off tengah mengabadikan foto.